Manfaat Berolahraga Untuk kesehatan

11.54.00
Manfaat Berolahraga Untuk kesehatan-Ada banyak pilihan untuk berolahraga seperti:berlari,fitnes,yoga,sepak bola dan lainnya.Ada banyak pula manfaat dari berolahraga untuk kesehatan tubuh anda.Pilihlah olahraga sesuai keinginan anda dan rasakanlah manfaatnya untuk kesehatan tubuh anda.

Berikut ketahuilah beberapa Manfaat Berolahraga untuk kesehatan:

  1. Meningkatkan masa otot,kekuatan otot dan ketahanannya.
  2. Menjaga kesehatan jantung dan paru-paru.
  3. Meningkatkan tenaga sehingga tubuh serasa selalu segar/fit/Menjaga stamina tubuh.
  4. Meningkatkan nafsu makan.
  5. Meningkatkan kekuatan tulang.
  6. Mengurangi hingga menghilangkan stres.
  7. Mengurangi kolestrol LDL buruk dan trigliserid.
  8. Mengurangi lemak pada tubuh terutama lemak di bagian perut.
  9. Meningkatkan HDL 'baik'.
  10. Memperbaiki pola tidur.
  11. Mengurangi resiko diabetes tipe 2 karena berolahraga dapat memperbaiki cara tubuh memakai dan mengendalikan glukosa (gula darah).

Demikianlah beberapa manfaat berolahraga untuk kesehatan.Semoga bermanfaat dan mulailah mengatur waktu untuk berolahraga.Terima kasih.

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2018 link sehat ✔